Koleksi Nama Bayi perempuan Bahasa Sansekerta dengan huruf T, Lengkap dengan Maknanya

- Selasa, 5 Juli 2022 | 15:44 WIB
Nama bayi perempuan bahasa Sansekerta huruf D (HalloLifestyle )
Nama bayi perempuan bahasa Sansekerta huruf D (HalloLifestyle )

 


HALLOLIFESTYLE - Koleksi nama bayi perempuan bahasa Sansekerta dengan huruf awal T. Berikut ini kami bagikan untuk Anda para pembaca, koleksi nama bayi perempuan bahasa Sansekerta yang diawali dengan huruf T. Silakan dipilih salah satu atau beberapa diantaranya karena setiap makna bisa menjadi doa bagi masa depan buah hati Anda.

Adapun koleksi nama bayi perempuan bahasa Sansekerta dengan awal huruf T ini kami hadirkan sekaligus melengkapi koleksi nama bayi yang terdiri dari berbagai bahasa dan agama di seluruh dunia. Anda dapat memilih salah satu di antara jutaan nama bayi di portal HalloLifestyle.

Nah, ini dia koleksi nama bayi perempuan dari bahasa Sansekerta dengan awal huruf T yang dikutip dari berbagai sumber terpercaya :

Baca Juga: Koleksi Nama Bayi Laki laki Bahasa Sansekerta dengan huruf T, Lengkap dengan Maknanya

Taj, nama bayi perempuan yang artinya Mahkota, perhiasan
Talika, nama bayi perempuan yang artinya Seekor burung
Tamanna, nama bayi perempuan yang artinya Harapan
Tanaya, nama bayi perempuan yang artinya Anak perempuan
Tanirika, nama bayi perempuan yang artinya Bunga
Tanisha, nama bayi perempuan yang artinya Ambisi
Tanmaya, nama bayi perempuan yang artinya Reinkarnasi
Tantri, nama bayi perempuan yang artinya senar alat musik kecapi
Tanushri, nama bayi perempuan yang artinya Cantik
Tanvi, nama bayi perempuan yang artinya Cantik
Tanya, nama bayi perempuan yang artinya dari keluarga
Tara, nama bayi perempuan yang artinya Bintang
Tara, nama bayi perempuan yang artinya cara yang istimewa
Taraka, nama bayi perempuan yang artinya Bintang jatuh
Tarani, nama bayi perempuan yang artinya Perahu
Tarika, nama bayi perempuan yang artinya Bintang
Tarini, nama bayi perempuan yang artinya (Bentuk lain dari Tarani) Cahaya penerangan

Baca Juga: Koleksi Nama Bayi Perempuan dengan Awal Huruf A, Arti dan Makna Baik Semuanya

Taruna, nama bayi perempuan yang artinya Gadis muda
Taruni, nama bayi perempuan yang artinya Gadis muda
Tavisha, nama bayi perempuan yang artinya Surga
Tila, nama bayi perempuan yang artinya bibir
Tira, nama bayi perempuan yang artinya pantai
Tisya, nama bayi perempuan yang artinya menguntungkan
Tita, nama bayi perempuan yang artinya air mata
Triani, nama bayi perempuan yang artinya Cahaya penerangan
Triasih, nama bayi perempuan yang artinya Harapan, keinginan
Trie, nama bayi perempuan yang artinya Tiga (Bentuk lain dari Tri)
Trika, nama bayi perempuan yang artinya Bintang (Bentuk lain dari Tarika)
Trisha, nama bayi perempuan yang artinya Harapan, keinginan
Trishala, nama bayi perempuan yang artinya Trisula
Trisye, nama bayi perempuan yang artinya Harapan (Bentuk lain dari Trisya)
Tulasmini, nama bayi perempuan yang artinya Berbudi baik
Tyara, nama bayi perempuan yang artinya Mahkota sang puteri (Bentuk lain dari Tiara)

Baca Juga: Koleksi Nama Bayi Laki laki Pembawa Keberuntungan Huruf Awal B

Demikian tadi koleksi nama bayi perempuan bahasa Sansekerta dengan awalan huruf T yang indah dituliskan tapi juga renyah kala diucapkan. Semoga menambah referensi dan pengetahuan Anda yang saat ini tengah menunggu kelahiran sang buah hati tercinta. ***

 

Editor: Wira Pinuji

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Oseng Mercon Usus Ayam, Gurih Pedas Mantab Jiwa

Kamis, 8 Juni 2023 | 11:45 WIB
X